HUT Jeneponto ke-160, Gubernur Sulsel: Kepemimpinan Iksan-Pasir Berhasil Turunkan Kemiskinan Terbaik di 24 Kabupaten

    HUT Jeneponto ke-160, Gubernur Sulsel: Kepemimpinan Iksan-Pasir Berhasil Turunkan Kemiskinan Terbaik di 24 Kabupaten
    Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman, Bupati Jeneponto dan Wakil Bupati Jeneponto/Syamsir.

    JENEPONTO - Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel) Andi Sudirman Sulaiman mengatakan bersamaan diperingatinya Hari Jadi Jeneponto yang ke-160 tahun ini, juga merupakan masa berakhirnya kepemimpinan Bupati Jeneponto, Iksan Iskandar dan Wakil Bupati Jeneponto, Paris Yasir.

    Tentu kata dia, selama Iksan-Paris memimpin daerah yang berjuluk Bumi Butta Taratea ini telah nampak pembangunan infrastruktur yang dinikmati oleh masyarakat Jeneponto.

    Salah satu fakta nyata yang berhasil dilakukan oleh Iksan-Paris, ungkap Gubernur Sulsel, yaitu penurunan angka kemiskinan terbaik pada 2018-2022 dari 24 Kabupaten/kota se-Sulawesi Selatan.

    "Angka kemiskinan Jeneponto turun secara signifikan dari 24 Kabupaten kota, " ungkapnya.

    Padahal sebut Andi Sudirman, Kabupaten Jeneponto salah satu daerah yang warganya jauh lebih banyak dibanding Kabupaten terbanyak di Sulawesi Selatan.

    "Kalau saya hitung-hitung Jeneponto itu hampir satu juta orang dan 300-san ribu itu ada tersebar dibeberapa Kabupaten lainnya, " sebut Gubernur

    Lebih jauh, Andi Sudirman Sulaiman menyampaikan bahwa sekarang orang cerdas sudah banyak, orang pintar juga sudah banyak. Namun, yang terpenting adalah bagaimana mencari orang-orang yang memiliki generasi kepemimpinan yang baik dan memiliki integritas yang baik pula.

    Karena kenapa, APBD anggaran Provinsi, Kabupaten dan Pusat bisa dibilang tuannya adalah masyarakat, kalau perusahaan adalah miliknya. Sebab, anggaran APBD masyarakat tidak secara langsung melihat uangnya, sehingga dibutuhkanlah pemimpin-pemimpin yang memiliki moral yang baik, integrasi yang baik dan mampu menjaga menjadi pagar-pagar betis.

    "Apalagi Jeneponto ini salah satu wilayah yang terpilih, terdapat pembangkit tenaga solar super zero, " tutupnya.


    Penulis: Syamsir

    jeneponto sulsel
    Muh. Andhi Syam

    Muh. Andhi Syam

    Artikel Sebelumnya

    Amanah Kunci Kepemimpinan Iksan-Paris Berhasil...

    Artikel Berikutnya

    Walikota Makassar Hadiri Peringatan 160...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Puluhan Tahun Tinggal di Rumah Reyot, Warga Miskin di Boyong Jeneponto Akhirnya Dilirik Dinas Perkimtan Sulsel
    Cukup Meresahkan, Marak Pencurian di Tamanroya, Warga Minta Polsek Tamalatea Intens Patroli Malam
    Tak Main-main, Polres Jeneponto Pastikan Kasus Perusakan Perobohan Rumah di Mannuruki Ditindaklanjuti
    Tak Ingin Bikin Susah Orang Tua, Wanita Berparas Cantik Asal Jeneponto Ini Pilih Jadi Sales Marketing
    Usai Pelantikan 40 Anggota DPRD Jeneponto, Pj Bupati Sebut Tancap Gas, Ada PR Besar yang Menanti
    Tak Terbendung, Ribuan Simpatisan Paslon Bupati Paris-Islam Banjir Setiap Pengukuhan Tim PASMI di Tingkat Desa dan Kelurahan
    Permudah Masyarakat dapat Adminduk, Disdukcapil Jeneponto Sasar Semua Kecamatan Lakukan Pelayanan
    Baliho PASMI Mendominasi di Jeneponto, Do'a dan Dukungan Masyarakat untuk Paslon Bupati Paris-Islam Terus Mengalir
    Diduga Korupsi Rp.17 Milyar, Mantan Sekwan dan PPK DPRD Jeneponto Terancam Pidana Seumur Hidup
    Aksi Cepat, Dinkes Jeneponto Atensi Seorang Warga 10 Tahun Lumpuh Total di Desa Bontosunggu
    Tak Menunggu Lama, Resmob Polres Jeneponto Ringkus 3 Pelaku Pencurian Kuda di Barangdasi
    KPU Jeneponto Jalin Koordinasi dengan PN Makassar Terkait Syarat Pembuatan Suket Pailit dan Utang Piutang Paslon
    Selamat, Pj Bupati Junaedi Bakri Serahkan SK kepada 287 PPPK Lingkup Pemerintahan Jeneponto
    Tingkatkan Pelayanan Kesehatan, Dinkes Jeneponto Bakal Bangun Fasilitas LABKSDA dan PUSTU, Ini Lokasinya
    Bank Sulselbar Gandeng Kejati Sulsel Teken MoU untuk Pendampingan Hukum

    Tags